Rabu, 09 Januari 2013

Teknologi Dan Komunikasi Pada Zaman Sekarang

        Dari  Zaman ke zaman perubahan dan perkembangan dunia saat makin pesat, yang dapat kita sebut dengan zaman  Era globalisasi.  semua manusia yang ada di muka bumi ini, sudah mengenal dan memahami alat-alat komunikasi dan informasi yang semakin canggih. dengan adanya alat-alat komunikasi canggih, kebutuhan manusia dan keingintahuan manusia juga  semakin meningkat sehingga apapun yang dibutuhkan oleh manusia dapat dipenuhi dan dapat berjalan dengan baik dengan adanya alat konunikasi saat ini,. seperti  seorang Tukang becak dalam kehidupan sehari-hari ia dapat melaksanakan dan memenuhi kebutuhan hidupnya setiap hari dan mengenal orang atau langganan yang ingin menggunakan becak hanya melalui FB, hal itu ia lakukan sehari dan semuanya dapat berjalan dengan baik
        Juga dalam kehidupan sehari-hari kita dapat mengetahui perkembangan atau peristiwa keadaan alam  didaerah kita yang sedang terjadi dapat kita lihat melalui internet seperti  gunung merapi  meletus dengan cepat kita dapat mengetahuinya itu semua karena adanya media atau alat komunikasi yang semakin marak saat ini sehingga orang tidak capeh atau butuh waktu dan tenaga untuk pergi ke tempat kejadian untuk mengetahui masalah yang terjadi namun dalam hitungan detik kita dapat mengetahui keadaan alam yang ada disekitar kita, sehingga kita dapat mengatasi dan menghidarinya sehingga tidak terjadi hal-hal buruk pada manusia.
      Salah seorang ingin memberikan atau mendonorkan darahnya bagi orang lain. dengan menggunakan alat-alat teknologi yang canggih ia dapat diselamatkan dan orang yang membutuhkan pun tertolong hal ini sangat mudah dan dapat membantu orang-orang dalam melaksakan dan menangani hal-hal yang baik dalam dunia medis.
       Menggunakan alat-alat komunikasi bukan saja digunakan oleh orang-orang yang memiliki kesehatan sacara fisik, menggunakan alat komunikasi tidak dibatas oleh ruang dan waktu, sakit atau sehat namun dapat digunakan oleh semua orang yang punya kemauan dan kemampuan untuk memgembangkan dan meningkattkan ilmu pengetahuannya dalam dunia komunikasi dan iniformasi. seperti orang-orang cacat, kesehatan tidak menjadi penghalang bagi mereka dalam menggunakan alat komunikasi sehingga dengan kekurangan yang mereka miliki mereka mampu mengggunakan alat-alat komunikasi sehingga mereka juga tidak ketinggalan dengan dunia yang sangat canggih pada saat ini.
        

Tidak ada komentar:

Posting Komentar